Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.



 
HomeHome  PortalPortal  GalleryGallery  Latest imagesLatest images  SearchSearch  RegisterRegister  Log inLog in  

 

 [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu

Go down 
3 posters
AuthorMessage
Sugraha
Admin
Admin
Sugraha


Jumlah posting : 89 Age : 30
Lokasi : Bengkulu

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptyTue Oct 30, 2012 12:15 pm

Assalamu’alaikum Wr Wb. [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870

Alhamdulillahirabbil‘alamin, Puji syukur kepada Allah SWT. karena pada pagi yang cerah ini kita masih dapat menghirup udara segar dan masih dibukakan mata untuk melihat indahnya dunia ini.

Baiklah, marilah kita mulai dengan kata “Jangan tunda Sampai besok apa yang bisa kamu lakukan sekarang, Lakukanlah!”. Mulailah sekarang, jadilah pemain dan temukan arah hidup yang sesuai dengan jalan kebenaran.

Pada hakikatnya setiap Manusia memiliki potensi untuk sukses dunia dan akhirat. Untuk memunculkan potensi tersebut kita harus memiliki sebuah keberanian, sebuah keberanian untuk keluar dari rasa dan perasaan negatif, seperti Malas, tidak percaya diri, minder, dan sebagainya. Padahal di balik semua itu kita memiliki sebuah kelebihan yang ruaaar biasa. Syaratnya sangatlah mudah, hanya sebuah kemauan, kemauan untuk menjadi lebih baik. Potensi tersebut akan muncul saat kita berjalan, berjalan menuju sebuah tujuan. Berjalan saja tidak cukup, tetapi harus diiringi oleh usaha, doa dan keinginan yang kuat.

Tahukan teman-teman, kaya dan miskin bukanlah alas an untuk merasa kurang. Tapi jadikanlah itu untuk jadi alas an kalau kita harus lebih dari kekurangan kita yang ada. Tanamkan dari diri bahwa, “SAYA GANTENG dan SAYA PASTI BISA.” (motto Ramanda Sugraha)

Quote :
“Lihatlah dalam kehidupan ini banyak orang yang tahu apa yang sebenarnya harus dilakukan. Tetapi sedikit yang mengerjakan. Tahu saja tidak cukup ! Kamu harus berbuat dan berusaha.

Mau Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu, kita mulai dari :

Mari kita belajar dari Bayi Mungil tanpa Dosa

Tahukah teman-teman seorang bayi diberikan kekuatan positif oleh Allah untuk terus mencoba dan terus bangkit dari setiap kegagalan. Saya pernah membaca sebuah artikel disana dikatakan, “menurut survey, dibutuhkan 240 kali jatuh bangun, baru seorang bayi bisa berjalan.” Apakah dia pernah menyalahkan orang lain? Menyalahkan lantai? Berfikirlah.

Coba teman-teman bayangkan apabila bayi itu setelah berulang kali jatuh dia ngambek dan tidak ingin mencoba lagi? Di pastikan hasilnya dia tidak akan bisa berjalan seumur hidupnya. Berfikirlah kalau bayi itu adalah kita.

Kita mungkin tidak memiliki pengetahuan yang luas, tetapi kalau ada keinginan pasti ada jalan. Tahukah teman-teman, seiring berjalannya waktu. Pegalaman, pengetahuan akan tumbuh dengan kita saat kita ingin berusaha dan berjalan di jalan yang penuh hambatan, kita akan belajar dari hambatan itu.

Pernahkan teman-teman bertanya, kenapa orang-orang yang tidak berpendidikan bisa menjadi orang sukses? Dikelilingi banyak harta, pengawal, dll, tetapi jawabannya bukan hanya takdir. Jawabannya itu karena mereka belajar dari usaha dan pengalaman. Tindakan kecil yang bermanfaat akan mengantarkan kita pada kesuksesan yang tidak terbatas.

Quote :
“Wahai Manusia, Laksanakan lah amal-amal menurut kemampuan kalian karena sesungguhnya Allah tidak akan bosan sebelum kalian Bosan. Dan sesungguhnya amal yang disukai Allah adalah amal yang terus menerus dikerjakan walaupun sedikit.”
(HR. Bukhori & Muslim)

Setelah itu,
Marilah kita belajar Menjadi seorang Pelayan

Sadarkah teman-teman? Presiden adalah pelayan bagi rakyatnya. Pelayan disini dimaksudkan untuk kita berusaha untuk mendatangkan manfaat bagi orang lain. Bukan menjadi seorang pelayan yang di suruh –suruh. Orang yang tulus dan ikhlas membantu orang lain, pasti kehadirannya sangat di tunggu-tunggu. “Orang yang paling dicintai Allah adalah orang yang paling berguna bagi orang lain.”
Berhentilah berfikir untuk menunggu dilayanim tapi segeralah bangkit untuk melayani orang lain dengan potensi dan kemampuan yang kita miliki.

Quote :
“Jika kamu berbuat baik (berarti ) kamu berbuat baik untuk dirimu sendiri. Dan juka kamu berbuat jahat, maka (kerugian kejahatan) itu untuk dirimu sendiri.”
(QS. Al-Isra: 7)

Semakin sering melayani orang lain, lihatlah apa yang akan terjadi pada diri teman-teman. Hari ini kita melihat, orang-orang berlomba-lomba untuk dilayani. Tapi, jika kita memberikan pelayanan yang terbaik, potensi terbaik yang kita miliki kepada kehidupan, teman-teman akan mendapatkan kedudukan yang mulia tanpa harus berlomba-lomba mencari perhatian.

Quote :
“Dan kamu tidak diberi balasan melainkan terhadap apa yang kamu telah kerjakan.”
(QS. As-Saffat: 39)

Seorang pemimpin biasa menjadi pemimpin besar dengan cara melihat dirinya pertama-tama, terutama sebagai pelayan dan bukan pemimpin. Jadilah seperti air yang suci lagi mensucikan, bergerak untuk menghidupkan, mengalir untuk kebaikan, di kelola menjadi energi bagi kehidupan. Selamat berjuang dan belajar memaknai kehidupan. Semoga menjadi lebih baik.

Cukup sekian tulisan yang insyaallah dapat memotivasi kita semua. Amin.
Akhir kata, apabila ada kesalahan saya mohon maaf kepada Allah saya mohon ampun.
Terima Cinta.
Wassalamu’alaikum Wr Wb [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 681908
Back to top Go down
http://www.sugrahaku.com
kirito
Admin
Admin
kirito


Jumlah posting : 349 Age : 31
Lokasi : earthland

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptyThu Nov 01, 2012 5:09 pm

WOW, syuper [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 088
.
Setuju dengan cerita bayinya [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 280557
Jangan menyerah dan jangan terlalu sering mengeluh, entar nyesal loh [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 78738

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 393560
gak nahan lihat motto si~penulis :

Sugraha wrote:
“SAYA GANTENG dan SAYA PASTI BISA.” (motto Ramanda Sugraha)

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 393560
[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 314241
Back to top Go down
Sugraha
Admin
Admin
Sugraha


Jumlah posting : 89 Age : 30
Lokasi : Bengkulu

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptyFri Nov 02, 2012 9:56 am

kirito wrote:
WOW, syuper [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 088
.
Setuju dengan cerita bayinya [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 280557
Jangan menyerah dan jangan terlalu sering mengeluh, entar nyesal loh [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 78738

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 393560
gak nahan lihat motto si~penulis :

Sugraha wrote:
“SAYA GANTENG dan SAYA PASTI BISA.” (motto Ramanda Sugraha)

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 393560
[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 314241



HEhehehe [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 314241
ya iyalah saya Ganteng kak [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 709275
Back to top Go down
http://www.sugrahaku.com
asuna
Admin
Admin
asuna


Jumlah posting : 51 Age : 31
Lokasi : Bengkulu

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptySun Nov 04, 2012 11:51 am

Di Karena Kan Jumlah Peserta Yang Belum Memenuhi Syarat Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI, Sesuai Dengan Persyaratan Perlombaan, Bahwasanya Peserta Minimal 5 Orang Agar Kompetisi Bisa Dianggap Sah. Namun Saya mewakili Admin yang lain Sangat Menghargai Dan Sangat Berterima Kasih Atas Partisipasi Teman-Teman Yang Telah Berkompetisi Di Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI. Kami Hanya Bisa Memberikan Tiga Study Point dan 3 Repotation Point Untuk Setiap Thread Yang Di Post Untuk Kompetisi, Terima Kasih Untuk Partisipasi Nya. Tunggu Kompetisi Forum Selanjut Nya yang lebih besar menyambut IT EXPO, Coming Soon......

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870
Back to top Go down
Sugraha
Admin
Admin
Sugraha


Jumlah posting : 89 Age : 30
Lokasi : Bengkulu

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptySun Nov 04, 2012 12:24 pm

asuna wrote:
Di Karena Kan Jumlah Peserta Yang Belum Memenuhi Syarat Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI, Sesuai Dengan Persyaratan Perlombaan, Bahwasanya Peserta Minimal 5 Orang Agar Kompetisi Bisa Dianggap Sah. Namun Saya mewakili Admin yang lain Sangat Menghargai Dan Sangat Berterima Kasih Atas Partisipasi Teman-Teman Yang Telah Berkompetisi Di Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI. Kami Hanya Bisa Memberikan Tiga Study Point dan 3 Repotation Point Untuk Setiap Thread Yang Di Post Untuk Kompetisi, Terima Kasih Untuk Partisipasi Nya. Tunggu Kompetisi Forum Selanjut Nya yang lebih besar menyambut IT EXPO, Coming Soon......

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870

Makasih kak, [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870
Tetap Semangat aj kak haahahaaha [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 72144
Back to top Go down
http://www.sugrahaku.com
kirito
Admin
Admin
kirito


Jumlah posting : 349 Age : 31
Lokasi : earthland

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu EmptySun Nov 04, 2012 5:08 pm

sugraha wrote:
asuna wrote:
Di Karena Kan Jumlah Peserta Yang Belum Memenuhi Syarat Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI, Sesuai Dengan Persyaratan Perlombaan, Bahwasanya Peserta Minimal 5 Orang Agar Kompetisi Bisa Dianggap Sah. Namun Saya mewakili Admin yang lain Sangat Menghargai Dan Sangat Berterima Kasih Atas Partisipasi Teman-Teman Yang Telah Berkompetisi Di Kompetisi Forum CERPEN ISLAMI. Kami Hanya Bisa Memberikan Tiga Study Point dan 3 Repotation Point Untuk Setiap Thread Yang Di Post Untuk Kompetisi, Terima Kasih Untuk Partisipasi Nya. Tunggu Kompetisi Forum Selanjut Nya yang lebih besar menyambut IT EXPO, Coming Soon......

[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870

Makasih kak, [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 686870
Tetap Semangat aj kak haahahaaha [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 72144

selamat yaaah [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu 906978
Back to top Go down
Sponsored content





[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty
PostSubject: Re: [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu   [Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu Empty

Back to top Go down
 
[Cerpen Islam] Sukses? Lihatlah Sekelilingmu dan Jadikan dia sebagai Tolak Ukurmu
Back to top 
Page 1 of 1
 Similar topics
-
» CERPEN : Princess Sariyem
» Cerpen: Lost in You
» CERPEN : ADA APA DENGANKU?????
» CERPEN : MISTERI DI KAMAR 306
» CERPEN : MAAFKAN AKU ( Salah Paham)

Permissions in this forum:You cannot reply to topics in this forum
 :: Hobbies Di HIMATIF UNIB :: Books And Manga Room-
Jump to: